Cara mengetahui kode spekasi ban mobil

KODE SPEKASI BAN MOBIL - Ban merupakan bagian yang penting dari kendaraan mobil, Ada beberapa pemilik kendaraan mobil tidak tahu mengenai spekasi ban. Dan pada kali ini admin di sini akan membahas tentang kode spekasi ban pada kendaraan mobil.


Seperti contoh : 185/70/R14 90W

  • 185 = Angka ini menunjukan tapak lebar ban, semakain besar angka semakin besar juga lebar ban tersebut dalam hitungan 'mm' (mili metter)
  • 70 = Angka ini menunjukan aspek ratio perbandingan antara tinggi dan lebar ban.  semakin kecil angka maka ketinggian semakin pendek.
  • R =  Menujukan kode kontruksi yaitu ban tersebut Radial
  • 14 = Angka ini menunjukan diameter velg, ukurannya dalam satuan inchi
  • 90 = Angka ini menunjukan kapasitas beban yang di terima ban , semakin besar angka maka semakin besar kapasitas beban yang di terima.
  • W = kode hurup ini menunjukan batas maksimun kecepatan yang di pacu dengan membawa beban.
USIA BAN ATAU D.O.T - Ban mobil juga memilik usia masa pemakaian ideal pada kendaraan mobil biasanya 3 tahun. Setiap pabrikan memiliki kode DOT yang tertera pada bibir ban. seperti contoh 2220 (yang artinya  di produksi pada minggu ke 22 di tahun 2020.

Indek kecepatan ban

Kode hurup dan kecepatan maksimun

P | 150 km/jam
Q | 160 km/jam
R | 170 km/jam
S | 180 km/jam
T | 190 km/jam
H | 210 km/jam
V | 240 km/jam
W | 270 km/jam
Y | >300 km/jam


Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak